SELAMAT DATANG DI MI AL-HIDAYAH GUNUNG SULAH JL.DANAU TOBA BANDAR LAMPUNG

Kamis, 12 April 2012

DAUR HIDUP HEWAN

Gunakan Mouse untuk menjalankan dan memberhentikan isi teks pelajaran
untuk mulai klik teks judul

DAUR HIDUP HEWAN



Setiap hewan pasti mengalami tahap pertumbuhanan dan perkembangan. Daur hidup dimulai saat keluar dari perut induknya hingga dewasa. Setelah dewasa hewan dapat menghasilkan keturunan kembali. Namun, daur hidup pada beberapa kelompok hewan ternyata berbeda-beda.

1.    Daur hidup serangga
Serangga memiliki tahap-tahap pertumbuhan yang berbeda dari makhluk hidup lain. Setiap tahap pertumbuhannya memiliki bentuk yang berbeda. Tahap-tahap pertumbuhan itu disebut metamorfosis.
Metamorfosis terbagi dua sempurna ( 4 tahapan ) dan tidak sempurna ( 3 tahapan )
 
Sempurna :  Telur   Larva  Pupa   Dewasa     ( kupu-kupu )



Tidak sempurna :   Telur     Nimfa    Dewasa   ( kecoa )





2.    Daur hidup katak
 Katak merupakan hewan yang mengalami metamorfosis. Mengapa katak mengalami meta morfosis? Katak memiliki tahap pertumbuhan pada katak muda yang berbeda dengan katak dewasa.


3.    Daur hidup unggas 


      tahap pada perkembangbiakan hewan dari kelompok unggas. Contohnya adalah ayam. Ayam merupakan hewan yang termasuk dalam kelompok unggas. Ayam adalah hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur. Dalam telur ini, anak ayam tumbuh hingga siap keluar dari telur dan dapat hidup di alam bebas.




4.    Daur hidup kucing

Kucing termasuk hewan yang berkembang biak dengan cara melahirkan anak. Anak kucing dapat terus tumbuh jika induknya me nyusuinya. Jika anak kucing ter sebut dapat bertahan hidup, anak kucing akan tumbuh dewasa dan dapat meng hasilkan keturunan (anak) kembali.